Belajar Sains itu Menyenangkan!

Belajar Sains itu Menyenangkan!

Pendidikan sains memungkinkan murid untuk mendapatkan pemahaman yang lebih dalam tentang bagaimana dan mengapa sesuatu bekerja. Para murid dapat belajar tentang dunia di sekitar mereka melalui sains.

Hari ini, murid G7 belajar tentang Ekologi dengan mengamati interaksi antara faktor biotik dan abiotik di taman sekolah kami. Memahami gagasan dalam ekologi, seperti faktor biotik, faktor abiotik, dan interaksi biotik, diperlukan agar siswa dapat memahami dampak aktivitas manusia terhadap ekosistem dan sebaliknya.

Taman sekolah kami menyediakan berbagai macam tanaman yang dapat menunjang kegiatan belajar mengajar bagi murid di sekolah. Para murid dapat berkeliling taman untuk mengamati dan belajar tentang Ekologi.

Related News

Kunjungan Re-Akreditasi ACSI-WASC ke IPEKA INTEGRATED Christian School

Dalam upaya berkelanjutan untuk mempertahankan standar pendidikan yang tinggi, IPEKA Integrated Christian School (IICS) baru-baru…

Menerapkan Strategi Good Cop-Bad Cop dalam Parenting

Dalam perjalanan membesarkan anak, orang tua sering kali mencari strategi yang efektif untuk mendidik dan…

Kunci Sukses Membangun Generasi Unggul bersama IPEKA

Dalam perjalanan mendidik anak menjadi individu yang sukses, percaya diri, dan penuh empati, seringkali kita…

Di Balik Lampion Merah: Menguak Keajaiban Perayaan Tahun Baru Imlek

Menyambut datangnya Tahun Baru Imlek, komunitas Tionghoa di seluruh dunia bersiap untuk merayakan momen yang…