Post Seminar High School Seminar Dari Biola University

Post Seminar High School Seminar Dari Biola University

Sekolah Kristen IPEKA melalui IPEKA Integrated Christian School berkesempatan menerima kunjungan dan seminar dari Dr. Barry Corey, Presiden Biola University, Los Angeles. Dr. Corey berbagi dengan murid IPEKA, dan IICS mengundang seluruh murid kelas 9 dan 10 beserta murid dari kampus BSD, untuk menghadiri sesi ini.

Universitas Biola adalah universitas Kristen evangelis swasta, nondenominasi, di La Mirada, California. Didirikan pada tahun 1908 sebagai Institut Alkitab Los Angeles. Universitas Biola memiliki lebih dari 150 program studi di sembilan sekolah yang menawarkan gelar sarjana, magister, dan doktoral. Didirikan pada tahun 1908, Biola menawarkan pendidikan yang berpusat pada Alkitab, pengembangan spiritual yang disengaja, dan persiapan kejuruan dalam komunitas belajar yang unik di mana semua pengajar, staf, dan siswanya mengaku Kristen.

Seminar Post Seminar High School bertemakan "Do I Pursue a Job, Career, or Calling?" oleh Dr. Barry memberikan pemahaman kepada murid IPEKA tentang bagaimana menentukan langkah selanjutnya setelah menyelesaikan pendidikannya.

Related News

Membentuk Pemimpin Masa Depan Melalui Workshop Kepemimpinan

Di sekolah kami, kami percaya untuk membentuk pemimpin masa depan. Baru-baru ini, murid kelas 5…

Mengajarkan Regulasi Emosi pada Anak

Regulasi emosi adalah keterampilan penting yang harus dikembangkan anak untuk mengelola perasaan mereka dengan baik.…

Puncak HUT Ke-45, IPEKA Gelar Pentas Amal Ebenezer The Musical

Menampilkan Talenta 450 Murid IPEKA, Ebenezer The Musical Disaksikan 4.500 Penonton Yayasan Iman, Pengharapan dan…

Cara Meresponi Anak yang Suka Bicara Kasar

Anak seringkali bicara kasar karena ingin diterima dalam kelompok teman atau meniru perilaku yang dianggap…